Artikel
-
Berjalan Lancar, Komisi II DPR RI Apresiasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak di Sumsel
Ina Parliament Jakarta : Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) mengapresiasi penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak di Provinsi Sumatra Selatan (Sumsel) yang dinilai berjalan dengan lancar.“Secara keseluruhan kami akui pelaksanaan Pilkada di Sumsel yang baru lalu alhamdulillah berlangsung dengan lancar. Terima kasih atas pengawasan dan pembinaan dari [...]
Selengkapnya -
Realisasi Anggaran 2021 Harus Lebih Cepat dan Optimal
Ina Parliament Jakarta : Sekretaris Jenderal DPR RI Inda Iskandar memimpin penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) 2021 kepada seluruh unit kerja di lingkungan Sekretariat Jenderal DPR RI. Penyerahan DIPA ini adalah bagian dari awal mula pelaksanaan anggaran dan program di tahun 2021. Dalam penyerahan DIPA ini, Indra berpesan agar mampu mempercepat percepatan realisasi anggaran, denga[...]
Selengkapnya -
Inilah Perpres Nomor 116 Tahun 2020 tentang Kementerian Luar Negeri
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 116 Tahun 2020 tentang Kementerian Luar Negeri (Kemlu) pada tanggal 7 Desember 2020.Penerbitan Perpres yang dapat diakses di laman jdih.setkab.go.id ini sebagai tindak lanjut ditetapkannya Keputusan Presiden Nomor 113/P Tahun 2019 tentang Pembentukan Kementerian Negara dan Pengangkatan[...]
Selengkapnya -
Stimulus Fiskal Kunci Percepatan Pemulihan Ekonomi Nasional di Masa Pandemi
Ina Parliament Jakarta : Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani mengatakan DPR RI terus melakukan evaluasi atas efektivitas pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Tahun Anggaran 2020 di kementerian atau lembaga. Hal ini diungkapkannya dalam pidato penutupan rapat paripurna ke-10 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2020-2021, Jumat (11/12/2020). "Fokus pembahasan evaluasi APBN Tah[...]
Selengkapnya -
Komisi II Terima Aspirasi dari Forum Tenaga Honorer
Ina Parliament Jakarta : Komisi II DPR RI menerima aspirasi dan tuntutan yang disampaikan langsung oleh Forum Guru dan Tenaga Kependidikan Honorer Non-Kategori Usia 35 tahun (GTKHNK 35+) dan para Pekerja Tenaga Lepas Keluarga Berencana yang datang dari berbagai daerah di Ruang Rapat Komisi II DPR RI Gedung Nusantara, Senayan, Jakarta, Selasa (8/12/2020). Para tenaga honorer yang sudah mengabd[...]
Selengkapnya -
Pilkada Serentak 2020 Sukses Dilaksanakan di Tengah Pandemi
Ina Parliament Jakarta : Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus memberikan apresiasi atas keberhasilan lintas institusi mulai dari pemerintah, penyelenggara pemilu, aparat keamanan, satuan tugas,dan masyarakat serta semua stakeholder yang dapat bekerja sama dengan baik pada penyelenggaraan Pilkada Serentak 2020 yang dilaksanakan dalam masa pandemi Covid-19. Dalam siaran persnya, Rabu (9/12/2[...]
Selengkapnya -
Pandemi dan Pilkada, Tantangan Tersendiri Bagi Aparat Penegak Hukum
Ina Parliament Jakarta : Wakil Ketua Komisi III DPR RI Pangeran Khairul Saleh menyatakan pandemi Covid-19 dan pelaksanaan Pilkada serentak pada 9 Desember 2020 mendatang merupakan tantangan tersendiri bagi aparat penegak hukum dalam menjamin keamanan dan ketertiban masyarakat, tertib dan tegaknya hukum, serta terselenggaranya perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat. Hal te[...]
Selengkapnya -
UU Dwi Kewarganegaraan Harus Dikaji Mendalam
Ina Parliament Jakarta : Wakil Ketua DPR RI M. Azis Syamsuddin mengatakan Rancangan Undang-Undang (RUU) Dwi Kewarganegaraan yang sudah sejak lama masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) harus dikaji lebih mendalam, baik manfaat maupun dampak negatifnya bagi Bangsa Indonesia ke depannya. Azis mengungkapkan hal tersebut usai memberikan sambutan pada Focus Group Discussion (FGD) bertem[...]
Selengkapnya -
Komisi VI Apresiasi Peruri Efisiensi Operasional Perusahaan
Ina Parliament Jakarta : Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Gde Sumarjaya Linggih mengapresiasi sejumlah upaya dan inovasi yang telah dilakukan Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (Perum Peruri) dalam mengefisiensikan kinerja dan operasional perusahaan, khususnya selama pandemi Covid-19. Ia yakin semangat yang dimiliki, membuat Perum Peruri mampu menghadai era new normal (kenormalan ba[...]
Selengkapnya