Home / Artikel

Artikel

  • Menhan Kunjungi Rindam XV/Pattimura, Bahas Perbaikan Fasilitas Sebagai Upaya Peningkatkan Kesiapan TNI
    Mar 19 2025

    Menhan Kunjungi Rindam XV/Pattimura, Bahas Perbaikan Fasilitas Sebagai Upaya Peningkatkan Kesiapan TNI

    Ina Parliament Jakarta : Ambon – Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) Sjafrie Sjamsoeddin melakukan kunjungan kerja ke Resimen Induk Daerah Militer (Rindam) XV/Pattimura, Ambon, Selasa (18/03/25). Kedatangan Menhan ini disambut langsung oleh Komandan Rindam XV/Pattimura, Kolonel Inf Budi Santosa, beserta jajarannya melalui jajar kehormatan dan nyanyian selamat datang yang dibawakan[...]

    Selengkapnya
  • Kabadiklat Kemhan Pimpin Upacara Bendera Bulanan di Kemhan
    Mar 18 2025

    Kabadiklat Kemhan Pimpin Upacara Bendera Bulanan di Kemhan

    Ina Parliament Jakarta : Kementerian Pertahanan RI melaksanakan Upacara Bendera Bulanan yang dipimpin oleh Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan (Kabadiklat) Kemhan RI Mayjen TNI Zainul Arifin, selaku Inspektur Upacara di Kementerian Pertahanan, Jakarta, pada hari Senin (17/03/25). Upacara bulanan ini diikuti seluruh pegawai Kemhan.Dalam amanat Sekjen Kemhan Letjen TNI Tri Budi Utomo yang dibacak[...]

    Selengkapnya
  • Menhan Sjafrie Terima Tanda Kehormatan Tertinggi dari TNI
    Mar 14 2025

    Menhan Sjafrie Terima Tanda Kehormatan Tertinggi dari TNI

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin menerima tanda kehormatan tertinggi dari TNI sebagai bentuk apresiasi atas peran strategis dalam menjaga stabilitas nasional serta modernisasi alutsista dan intelijen negara. Menhan Sjafrie menerima tanda kehormatan tersebut bersama Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) RI Muhammad Herindra yang berlangsung di Gedung Sudirman, Kemha[...]

    Selengkapnya
  • Komitmen Selesaikan Persoalan Aset TNI, Menteri Nusron Serahkan Sertipikat Tanah untuk Puslatpur TNI AD Terluas se-Asia
    Mar 14 2025

    Komitmen Selesaikan Persoalan Aset TNI, Menteri Nusron Serahkan Sertipikat Tanah untuk Puslatpur TNI AD Terluas se-Asia

    Ina Parliament Jakarta :Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menyerahkan 42 sertipikat untuk Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) Komando Pembina Doktrin, Pendidikan, dan Latihan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (Kodiklat TNI AD) di Aula Puslatpur, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, Rabu (12/03/2025). Total luas Sertipikat Hak Pakai at[...]

    Selengkapnya
  • Menhan Sjafrie Menerima Kunjungan Dubes Belanda, Kembangkan Kolaborasi Pertahanan
    Mar 13 2025

    Menhan Sjafrie Menerima Kunjungan Dubes Belanda, Kembangkan Kolaborasi Pertahanan

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin menerima kunjungan kehormatan Duta Besar (Dubes) Belanda untuk Indonesia H.E. Marc Gerritsen di kantor Kementerian Pertahanan, Jakarta, Rabu (12/03/25).Pada pertemuan kedua negara ini dibahas penguatan kerja sama pertahanan, termasuk peningkatan komunikasi militer, pertukaran personel, strategic talks pasukan khusus, serta eksplor[...]

    Selengkapnya
  • Menhan RI Terima Kunjungan Kepala BSSN, Bahas Penguatan Pertahanan Siber Nasional
    Mar 12 2025

    Menhan RI Terima Kunjungan Kepala BSSN, Bahas Penguatan Pertahanan Siber Nasional

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin menerima kunjungan Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Letjen TNI (Purn) Nugroho Sulistyo Budi, di kantor Kementerian Pertahanan (Kemhan), Jakarta, Selasa (11/03/25). Pada pertemuan Menhan dan Kepala BSSN, keduanya membahas urgensi penguatan pertahanan siber nasional di tengah meningkatnya ancaman siber global.Di kesempata[...]

    Selengkapnya
  • Menhan RI dan Menhan Vietnam Bahas Kerja Sama Pertahanan
    Mar 11 2025

    Menhan RI dan Menhan Vietnam Bahas Kerja Sama Pertahanan

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin mengadakan pertemuan dengan Menteri Pertahanan Nasional Republik Sosialis Vietnam/Minister of National Defence Socialist Republic of Vietnam, Jenderal Phan Van Giang, di Kementerian Pertahanan, Jakarta, Senin (10/03/25).Menhan Vietnam tiba di Kementerian Pertahanan pukul 13.00 WIB dan disambut langsung oleh Menhan [...]

    Selengkapnya
  • Menhan Sjafrie Hadiri Penandatanganan Berita Acara Penitipan Barang Bukti Perkebunan Kelapa Sawit
    Mar 11 2025

    Menhan Sjafrie Hadiri Penandatanganan Berita Acara Penitipan Barang Bukti Perkebunan Kelapa Sawit

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin menghadiri dan menyaksikan Penandatanganan Berita Acara Penitipan Barang Bukti Perkebunan Kelapa Sawit oleh Jaksa Agung RI Sanitiar Burhanuddin kepada Menteri BUMN Erick Thohir, di Menara Danareksa, Jakarta, Senin (10/03/25).Menhan hadir dalam acara tersebut selaku Ketua Pengarah Satgas Penertiban Kawasan Hutan.Sebanyak 221 ribu h[...]

    Selengkapnya
  • Ini Pesan Menko Polkam Kepada Generasi Muda Terkait Bahaya Narkotika
    Mar 05 2025

    Ini Pesan Menko Polkam Kepada Generasi Muda Terkait Bahaya Narkotika

    Ina Parliament Jakarta : Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Jenderal Polisi (Purn.) Budi Gunawan menyampaikan beberapa pesan kepada para anak muda dan seluruh masyarakat Indonesia terkait bahaya penggunaan narkotika.“Untuk anak muda Indonesia, kalian memiliki masa depan yang baik dan cerah, jangan menggunakan narkoba karena akan menghancurkan masa depan dan hidupmu,” ujar Menko P[...]

    Selengkapnya

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Editorial dress : Jl Matraman Raya No.67 Jakarta Timur 13140
Workshop : Jl. Kayumanis X no.17B/8 Matraman Jakarta 13130
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com