Artikel
-
Senin, Kemenag Gelar Sidang Isbat Penentuan Idul Fitri 1440H
Ina Parliament. Jakarta, Kementerian Agama (Kemenag) melalui Ditjen Bimas Islam akan kembali menggelar sidang isbat (penetapan) Idulfitri 1440H. Sidang isbat awal Syawal 1440H/ 2019M ini akan digelar pada Senin, 3 Juni mendatang, di Auditorium HM. Rasjidi, Kementerian Agama RI, Jl. MH. Thamrin No. 6, Jakarta. “Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin dijadwalkan akan memimpin langsung sidang is[...]
Selengkapnya -
Menko Polhukam: Kerusuhan 22 Mei Ada Yang Merencanakan
Ina Parliament. Jakarta, Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto mengemukakan, demo besar-besaran yang berujung pada kerusuhan di Jakarta pada 22 Mei 2019 lalu terjadi karena ada yang merencanakan. “Ada pengkondisian untuk pengumpulan massa demo di Jakarta paling tidak sama dengan aksi 212 yang lalu,” kata Wiranto dalam konferensi pers bersama Pangli[...]
Selengkapnya -
Presiden Terima Juara I MTQ Internasional
Ina Parliament. Jakarta, Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno menerima Syamsuri Firdaus, qari asal Kab. Bima, NTB, yang menjadi meraih juara I tilawah Alquran pada MTQ (Musabaqah Tilawatil Quran) Internasional ke-7 di Istambul, Turki, 20 – 25 Mei lalu, di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (28/5) siang. Dalam pertemuan itu, Presiden Jokowi tampak[...]
Selengkapnya -
Pemerintah dan Inpex Sepakat Bagi Hasil 50% Pengembangan Masela
Ina Parliament. Tokyo, Pemerintah Indonesia dan Inpex telah mencapai kesepakatan dalam pengembangan lapangan gas raksasa Blok Masela di Laut Arafuru, Maluku. Nilai investasi pengembangan Blok Masela akan mencapai sekitar 20 miliar dollar AS. “Kedua pihak berhasil mencapai win-win solution dengan skema bagi hasil, dimana pemerintah sekurangnya mendapat bagian 50 persen,” kata Menteri Energ[...]
Selengkapnya -
Menko Polhukam: ”Sempat Ada Rencana Aksi Menghabisi Pejabat Negara”
Ina Parliament. Jakarta, Selain melakukan demo akbar yang berujung pada aksi kerusuhan yang menimbulkan korban jiwa, para perusuh yang merencanakan aksinya pada 22 Mei 2009 juga memiliki rencana lain, di antaranya menghabisi para pejabat negara. Menko Polhukam Wiranto menyampaikan rangkaian aksi yang akan dilakukan yang bertujuan untuk mendelegitimasi penyelenggara Pemilu, mendelegitimasi Pemer[...]
Selengkapnya -
KORNI Optimis diperiode kedua Jokowi akan membawa Indonesia ke 10 besar dunia
Ina Parliament Jakarta : Komite Relawan Nasional Indonesia (KORNI) mengucapkan selamat kepada pasangan calon nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin yang menjadi pemenang Pilpres 2019. Ini berdasarkan hasil rekapitulasi hasil penghitungan suara Pemilu 2019 yang telah ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).“Penetapan oleh KPU Selasa (21/5/2019).sudah sesuai dengan aturan hukum dan sebagai wa[...]
Selengkapnya -
AHY Ucapkan Selamat Atas Kemenangan Presiden Jokowi
Ina Parliament. Jakarta, Setelah bertemu pada 2 Mei 2019 lalu di Istana Merdeka, Jakarta, Komandan Satuan Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), kembali bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Kali ini pertemuan dilakukan di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu (22/5) pagi. Seusai pertemuan kepada wartawan AHY mengatakan, komunikasi yang terjalin i[...]
Selengkapnya -
Presiden Sampaikan Ucapan Duka Cita Atas Wafatnya Ustaz Arifin Ilham
Ina Parliament. Jakarta, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan ucapan duka cita atas wafatnya dai kondang Ustaz Muhammad Arifin Ilham, saat sedang menjalani perawatan di Penang, Malaysia, Rabu (22/5) pukul 23.30 malam. “Innalillahi wa inna ilaihi raji’un. Turut berduka cita atas berpulang ke Rahmatullah, Ustaz Muhammad Arifin Ilham di Malaysia, kemarin,” tulis Presiden Jokowi melalui[...]
Selengkapnya -
5.000 Desa Tertinggal Sudah Terentas
Ina Parliament. Jakarta, Setelah berhasil mengentaskan 5.000 desa tertinggal dan meningkatkan desa berkembang menjadi desa mandiri selama periode 2014-2019, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Eko Putro Sandjojo optimistis status desa tertinggal akan mengalami penurunan hingga mencapai 9.000 pada akhir 2019. “Saya yakin selama 5 tahun periode 2014-2019 i[...]
Selengkapnya











