Artikel
-
Presiden: “Bank Wakaf Mikro Kembangkan Ekonomi Umat”
Ina Parliament. Jombang, Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka sekaligus tiga Bank Wakaf Mikro (BWM) di Kabupaten Jombang. Ketiga bank tersebut akan menyalurkan pembiayaan kepada masyarakat di sekitar lingkungan Pondok Pesantren Mamba’ul Ma’arif Denanyar, Bahrul Ulum Tambakberas, dan Tebuireng. Peresmian tiga BWM terbaru tersebut menambah daftar bank serupa yang telah dibuka ole[...]
Selengkapnya -
Pemerintah Resmikan Pembangunan PLTGU Jawa 1 di Karawang
Ina Parliament. Karawang, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution meresmikan pembangunan proyek pembangunan Infrastruktur gas dan Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap (PLTGU) Jawa 1 yang berlokasi di Desa Cilamaya, Kabupaten Karawang, Provinsi Jawa Barat, Rabu (19/12). Proyek ini nantinya akan memiliki kapasitas hingga 1.760 MW dengan memanfaatkan 400 juta kaki kubik Liquefied N[...]
Selengkapnya -
Produksi Rokok Turun 2,8%
Ina Parliament. Jakarta, Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memutuskan mempertahankan tarif cukai Hasil Tembakau (HT) termasuk rokok sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 146/PMK.010/2017. Keputusan tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 156/PMK.010/2018 (PMK 156/2018) tentang Perubahan Atas PMK Nomor 146/PMK.010/2017 (PMK 146/2017) te[...]
Selengkapnya -
Presiden: Gunakan Dana Desa Tepat Sasaran dan Sesuai Kebutuhan
Ina Parliament. Banda Aceh, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan masyarakat agar menggunakan dana desa dengan tepat sasaran dan sesuai kebutuhan. Hal tersebut diungkapkan Presiden saat menghadiri acara Sosialisasi Prioritas Penggunaan Anggaran Dana Desa Tahun 2019 di Provinsi Aceh. “Sampai saat ini sudah Rp187 triliun (dana desa yang dikucurkan). Untuk itu dana desa harus tepat sasaran [...]
Selengkapnya -
Presiden Jokowi Memulai Pembangunan Tol Pertama di Aceh
Ina Parliament. Banda Aceh, Pemerintah segera memulai pembangunan jalan tol Trans Sumatra ruas Banda Aceh-Sigli. Hal itu ditandai dengan penekanan sirene dan penandatanganan prasasti oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai tanda dimulainya pembangunan jalan tol Banda Aceh-Sigli di Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh, Jumat (14/12). “Bukan sesuatu yang dulu kita bayangkan bahwa ini akan bis[...]
Selengkapnya -
Presiden Berharap Pengentasan Kemiskinan Bisa Lebih Cepat
Ina Parliament. Jakarta, Meskipun angka kemiskinan sudah turun dari 11,2 persen di tahun 2014 menjadi 9,8 persen tahun 2018 ini, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menilai angka tersebut masih tinggi, dan perlu tenaga ekstra untuk membuatnya lebih turun lagi. “Untuk menurunkan angka kemiskinan kalau sudah 1 digit memang merupakan butuh tenaga ekstra karena ini semakin sulit untuk menjadi hilang, y[...]
Selengkapnya -
Pemerintah Alihkan Kewenangan BP Batam ke Pemkot Batam
Ina Parliament. Jakarta, Setelah mendengarkan informasi dari dunia usaha, keterangan dari Kementerian Luar Negeri (Kemlu), pemerintah memutuskan akan menghapuskan dualisme di Batam, dengan mengalihkan kewenangan yang selama ini melekat pada Badan Pengusahaan (BP) Batam kepada Pemerintah Kota Batam. “Tadi Presiden dan Wapres memutuskan dualisme itu harus segera dihilangkan. Itu berarti hanya a[...]
Selengkapnya -
Serahkan DIPA 2019, Presiden Jokowi: “Berikan Manfaat Seluas-luasnya Untuk Masyarakat”
Ina Parliament. Jakarta, Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Wakil Presiden Jusuf Kalla menyerahkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Daftar Alokasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa Tahun 2019, di Istana Negara, Jakarta, Selasa (11/12) pagi. Dalam sambutannya Presiden Jokowi menjelaskan, volume APBN di 2019 di sisi pendapatan meningkat 13,7%, dari Rp1937 triliun pada 2018 menjad[...]
Selengkapnya -
Presiden: “Sistem Akuntasi Harus Berorientasi Subtansi”
Ina Parliament. Jakarta, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, dalam dunia global yang berubah sangat cepat sekarang ini, kecepatan merupakan kata kunci dalam memenangkan persaingan dalam memenangkan kompetisi. Ia menyebutkan, negara yang besar atau belum tentu bisa mengalahkan yang kecil atau negara kecil. Negara yang kaya belum tentu juga mengalahkan negara yang miskin. “Sekarang ini ya[...]
Selengkapnya