Artikel
-
Meningkat Signifikan di 2022, Pemerintah Optimistis Ekspor 2023 Tumbuh Positif
Ina Parliament Jakarta Nilai perdagangan ekspor Indonesia pada tahun 2022 mengalami peningkatan yang signifikan dengan nilai ekspor mencapai Rp268 miliar. Peningkatan ekspor tersebut ditunjang oleh berbagai komoditas utama seperti besi baja, bahan bakar fosil, dan minyak kelapa sawit atau crude palm oil (CPO).Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlan[...]
Selengkapnya -
Perjanjian Kerja Sama Antara Kementerian ATR/BPN dan Kemenkumham dalam Rangka Optimalisasi Peran PPAT dan Notaris
Ina Parliament Jakarta Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menjalin kerja sama dengan Kementerian Hukum & Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) dalam rangka mengoptimalisasikan peran dari masing-masing mitra dalam rangka mempermudah pelayanan kepada masyarakat. Kerja sama tersebut terkait dengan Sinkronisasi Data Notaris dan Pejabat Pembuat Akta Tanah, Pemanfaat[...]
Selengkapnya -
LANTIK ALEXANDER RUBI SETYOADI SEBAGAI KEPALA BPKP DKI, PJ GUBERNUR HERU HARAPKAN PEMBANGUNAN JAKARTA TERUS BERKEMBANG
Ina Parliament Jakarta Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono melantik Alexander Rubi Satyoadi sebagai Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) DKI Jakarta di Balai Agung, Balaikota, Jakarta Pusat, pada Senin (9/1) siang.PJ Gubernur Heru mengucapkan selamat dan berpesan agar pejabat yang baru saja dilantik dapat mengawal program pembangunan Pemprov DKI J[...]
Selengkapnya -
Tinjau Kesiapan Penyelenggaraan F1H2O, Dirjen PTPP Kementerian ATR/BPN Dampingi Menko Marinves Kunjungi Kabupaten Toba
Ina Parliament Jakarta Direktur Jenderal Pengadaan Tanah dan Pengembangan Pertanahan (Dirjen PTPP) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Embun Sari mendampingi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan pada kunjungan kerja yang berlangsung pada Kamis (05/01/2023).Lokasi yang dikunjungi di antaranya Lapangan Sisingamangaraja da[...]
Selengkapnya -
IK-CEPA Resmi Diimplementasikan, Mendag: Jalan Tol Perdagangan Indonesia-Korea Mulai Terbuka Luas
Ina Parliament Jakarta Indonesia-Korea Comprehensive Economic Partnership Agreement (IK- CEPA) secara resmi diimplementasikan pada tanggal 1 Januari 2023. Implementasi sekaligus menandai peringatan 50 tahun hubungan diplomatik kedua negara yang merefleksikan eratnya hubungan “special strategic partnership” yang telah dimiliki kedua negara sejak 2017 lalu. IK-CEPA ini juga menjadi momentum[...]
Selengkapnya -
Pemerintah Kembali Buka Sertifikasi Halal Gratis, Ada 1 Juta Kuota
Ina Parliament Jakarta Pemerintah melalui Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH), Kementerian Agama (Kemenag), kembali membuka program Sertifikasi Halal Gratis (Sehati). Pada tahun 2023 ini, BPJPH membuka 1 juta kuota.“Berbeda dengan tahun sebelumnya, Sehati 2023 akan dibuka sepanjang tahun. Mulai besok, 2 Januari 2023 pelaku usaha sudah bisa mendaftar. Kami membuka 1 juta kuota ser[...]
Selengkapnya -
Tingkatkan Kepercayaan Publik, Wamen ATR/Waka BPN Imbau Jajaran Bangun Kreativitas dalam Mengomunikasikan Inovasi Layanan Pertanahan
Ina Parliament Jakarta Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (Wamen ATR/Waka BPN), Raja Juli Antoni memberikan pengarahan dalam penutupan kegiatan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas), yang diselenggarakan di Hotel Ayana MidPlaza Jakarta, pada Selasa (20/12/2022) malam.Dalam pengarahannya, Wamen ATR/Waka BPN kembali mengingatkan akan peran pegawai Kementerian[...]
Selengkapnya -
Pemerintah Putuskan Larang Ekspor Bijih Bauksit Mulai Juni 2023
Ina Parliament Jakarta Pemerintah memutuskan melakukan pelarangan ekspor bijih bauksit sekaligus mendorong industri pengolahan dan pemurnian bauksit di dalam negeri. Kebijakan pelarangan tersebut akan mulai diberlakukan pada Juni 2023.Kebijakan tersebut diumumkan oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dalam pernyataan persnya, di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (21/12/2022).“Saya ulangi, mulai J[...]
Selengkapnya -
Airlangga Ungkap Kesiapan Industri di Tanah Air Olah Bijih Bauksit
Ina Parliament Jakarta Pemerintah memutuskan untuk menghentikan ekspor bijih bauksit mulai Juni 2023 mendatang. Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto pun mengungkapkan kesiapan industri di tanah air dalam mengolah bijih bauksit di dalam negeri.“Kesiapan di industri di dalam negeri, ini sudah ada empat fasilitas pemurnian bauksit yang eksisting dengan kapasitas alu[...]
Selengkapnya