Artikel
-
Peringatan Hari Buruh, Puan Pastikan DPR Serap Aspirasi Pekerja
Ina Parliament Jakarta : Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani menjelaskan, DPR RI konsisten mengutamakan dan memperjuangkan aspirasi buruh. Salah satunya dengan mendorong pemerintah melibatkan kelompok buruh dalam membahas aturan turunan Undang-Undang (UU) Cipta Kerja (Ciptaker). Di antaranya pembahasan mengenai upah, hubungan kerja dan jaminan saat kehilangan pekerjaan, serta tenaga kerja asing[...]
Selengkapnya -
May Day 2021, Momentum Perkuat Persaudaraan dan Lawan COVID-19
Ina Parliament Jakarta : Pada peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) tahun 2021, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengampanyekan tema May Day: Recover Together.Tema ini mengajak serikat pekerja/serikat buruh (SP/SB) dan para pengusaha untuk menjadikan May Day 2021 sebagai momentum memperkuat kebersamaan dan persaudaraan, sebagai upaya bersama dalam melawan COVID-19.“May Day tahun i[...]
Selengkapnya -
Pulihkan Jalur Transportasi dan Perekonomian, Satgas Zeni TNI AD Kebut Pembangunan Jembatan Waisika
Ina Parliament Jakarta tniad.mil.id – Satgas Zeni TNI AD dari Yonzikon 13/Karya Etmaka yang tiba pada hari Selasa (26/4/2021) di Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur, langsung memulai pekerjaan pembangunan jembatan di Desa Waisika, Kampung Bukapiting, Kecamatan Alor Timur Laut, Kabupaten Alor.Tanpa menunggu terlalu lama, dan melakukan survei singkat lokasi jembatan yang akan dibangun, person[...]
Selengkapnya -
Legislator Minta Pemerintah Perketat Antisipasi Gelombang Kedua Covid
Ina Parliament Jakarta Anggota Komisi IX DPR RI Kurniasih Mufidayati meminta Kementerian Kesehatan bersama Satgas Penanganan Covid-19 dan Komite Penanggulangan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN) melakukan pengetatan penanggulangan Covid-19. Penegasan tersebut merujuk data peningkatan kasus positif yang naik 14 persen dalam satu pekan terakhir. Terlebih, masuknya banyak warga nega[...]
Selengkapnya -
Presiden Tinjau Lokasi Terdampak Gempa di Kabupaten Malang
Ina Parliament Jakarta Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meninjau lokasi terdampak gempa di Desa Majangtengah, Kecamatan Dampit, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur, Kamis (29/04/2021).Seperti telah diketahui sebelumnya, di lokasi tersebut telah terjadi gempa bumi dengan kekuatan 6,1 SR yang dampaknya dapat dirasakan hampir di 32 kabupaten/kota di Provinsi Jawa Timur.“Sore hari ini saya be[...]
Selengkapnya -
Anggota DPR Dukung Kampus Daerah Berprestasi Tingkatkan Daya Saing
Ina Parliament Jakarta : Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA), salah satu perguruan tinggi negeri provinsi Jawa Barat, mencatat prestasi di tingkat nasional. Pada 2020 lalu, UNSIKA mampu menaikkan posisi dalam Klasterisasi Perguruan Tinggi Tahun 2020 sebanyak 1.523 peringkat ke urutan 443. Anggota Komisi XI DPR RI Puteri Anetta Komarudin menyampaikan apresiasi atas prestasi yang diraih da[...]
Selengkapnya -
Kepala BRIN: Ciptakan Ekosistem Riset dan Inovasi yang Lebih Baik
Ina Parliament Jakarta : Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dibentuk oleh pemerintah dan bertanggung jawab untuk melakukan konsolidasi berbagai litbang (penelitian dan pengembangan) pemerintah.Hal itu disampaikan Laksana Tri Handoko pada keterangan pers, usai pelantikan dirinya sebagai Kepala BRIN, Rabu (28/04/2021), di Istana Negara, Jakarta.“Tentu kami ditargetkan untuk bisa melakukan ko[...]
Selengkapnya -
Kapolri Soal KKB Disebut Teroris : Kita lihat Saja Perkembangannya
Ina Parliament Jakarta : Badan Intelijen Negara (BIN) kini melabeli KKB Papua menjadi kelompok separatis dan teroris (KST). Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo buka suara soal kemungkinan status KKB Papua ini berubah menjadi kelompok teroris.“Saya kira itu masih dalam tahap rapat koordinasi ya. Karena ini menyangkut lintas kementerian,” kata Kapolri Jenderal Sigit di Mabes Polri, Jakarta, R[...]
Selengkapnya -
Penyerahan Kendaraan Dinas Hasil Pengadaan TA. 2020 untuk Satuan TNI Angkatan Darat
Ina Parliament Jakarta : Kepala Staf Angkatan Darat, Jenderal TNI Andika Perkasa bersama Ibu Hetty Andika Perkasa didampingi oleh para Asisten Kasad menyerahkan 547 unit kendaraan dinas yang terdiri dari mobil dan motor hasil pengadaan tahun anggaran 2020. Pemberian kepada para penerima maupun perwakilan dari setiap satuan dilakukan di Markas Besar TNI Angkatan Darat.“Pengadaa[...]
Selengkapnya