Home / Artikel Kapolres OKU Timur Ajak Anggota Untuk Lebih Bersyukur

Kapolres OKU Timur Ajak Anggota Untuk Lebih Bersyukur

Kapolres OKU Timur Ajak Anggota Untuk Lebih Bersyukur

Hankam

Senin, 21 September 2020

Ina Parliament Jakarta : OKU Timur, pada hari senin (21/09) dihalaman Mapolres OKU Timur telah dilaksanakan kegiatan apel pagi. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh AKBP Dalizon S.I.K.,M.H selaku Kapolres OKU Timur.

Dengan tetap mempedomani protokol kesehatan kegiatan apel ini diikuti oleh sebagian PJU Polres OKU Timur, Para Kasat, Perwira, Bintara serta ASN Polri. “sesuai dengan surat telegram Kapolda Sumsel ditengah pandemi covid-19 kegiatan apel pagi ini diikuti oleh sebagian/perwakilan anggota dari setiap bag,sat dan fung.” Pungkasnya.

Dalam arahannya Kapolres OKU Timur AKBP Dalizon S.I.K.,M.H mengatakan orang yang miskin itu adalah orang yang selalu kurang dan tidak pernah bersyukur. Oleh sebab itu saya mengajak seluruh anggota maupun diri saya untuk lebih bersyukur dalam hal apapun.
Selain itu Kapolres juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota dan perwira yang telah melaskanakan tugas dengan baik.(Humas)

Komentar

  • Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Editorial dress : Jl Matraman Raya No.67 Jakarta Timur 13140
Workshop : Jl. Kayumanis X no.17B/8 Matraman Jakarta 13130
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com