Artikel
-
Komisi IX: Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Kementerian Kesehatan Makassar Cukup Paripurna
Ina Parliament Jakarta : Komisi IX DPR RI menilai pelayanan kesehatan rumah sakit vertikal di Rumah Sakit Kementerian Kesehatan Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, sudah cukup paripurna. Hal itu disampaikan Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Putih Sari saat memimpin Kunjungan Kerja Spesifik Tim Komisi IX DPR RI ke RS Kementerian Kesehatan Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (14/11/2024). “Dari apa [...]
Selengkapnya -
Tinjau RSUD dr. Abdul Rivai di Berau, Presiden Jokowi Dorong Peningkatan Fasilitas Kesehatan
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan fasilitas kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Abdul Rivai, Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur, pada Kamis, 26 September 2024. Setibanya di lokasi, Kepala Negara langsung melihat berbagai fasilitas di rumah sakit tersebut, seperti loket pelayanan, klinik gigi, klinik bedah, klinik penyakit dalam, dan se[...]
Selengkapnya -
Tingkatkan Kolaborasi untuk Atasi Krisis Air Bersih
Ina Parliament Jakarta : Ketua DPR RI, Puan Maharani, mendorong Pemerintah untuk mempercepat upaya penanganan krisis air bersih di berbagai wilayah Indonesia dengan mengintensifkan kolaborasi lintas sektor. Puan mengajak Pemerintah untuk bekerja sama dengan berbagai elemen masyarakat, termasuk sektor swasta, LSM, dan organisasi non-pemerintah (NGO) yang bergerak di bidang air bersih, guna memperc[...]
Selengkapnya -
Presiden Tinjau Pekan Imunisasi Nasional di Jayapura.
Ina Parliament Jakarta : Pemerintah meningkatkan pemberian vaksinasi untuk berbagai penyakit yang dapat dicegah melalui imunisasi. Presiden RI Joko Widodo menekankan pentingnya kewaspadaan terhadap virus polio dan peningkatan kasus tuberkulosis (TBC).“Ya, kita harus mewaspadai bahwa sekarang ini di seluruh dunia outbreak polio itu terjadi lagi. TBC [tuberkulosis] juga naik,” kata Presiden R[...]
Selengkapnya -
Presiden Jokowi Tinjau RSUD Batin Mangunang, Periksa Kesiapan Layanan Kesehatan.
Ina Parliament Jakarta :Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Batin Mangunang di Kabupaten Tanggamus, Lampung, pada Jumat (12/07/2024). Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan bahwa pelayanan kesehatan bagi masyarakat di daerah terpenuhi dengan baik.Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi mengecek sejumlah fasilitas mulai dari tempat pendaftaran, poliklinik, hing[...]
Selengkapnya -
Presiden Jokowi Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD Alimuddin Umar Lampung Barat.
Ina Parliament Jakarta : Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Alimuddin Umar di Kabupaten Lampung Barat, Lampung, pada Jumat (12/07/2024), untuk meninjau fasilitas dan pelayanan kesehatan di rumah sakit tersebut. Kunjungan ini merupakan bagian dari agenda kerjanya untuk memastikan peningkatan pelayanan kesehatan di daerah.Ditemui wartawan usai pan[...]
Selengkapnya -
BURT DPR-RI Rekomendasikan RS Colombia Asia BSD Kelas B Jadi Rujukan Program Jamkestama
Ina Parliament Jakarta Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) DPR RI melakukan Kunjungan Kerja Spesifik ke Rumah Sakit (RS) Colombia Asia di Bumi Serpong Damai (BSD), Tangerang Selatan, Banten. Dalam kesempatan itu, Wakil Ketua BURT DPR RI Novita Wijayanti menjelaskan di wilayah BSD terdapat 20 RS yang dibangun, namun hanya ada dua RS yang berkelas B, salah satunya adalah RS Colombia Asia tersebut. [...]
Selengkapnya -
Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas dan Pelayanan Kesehatan di RSUD Sultan Thaha Saifuddin.
Ina Parliament Jakarta Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meninjau langsung fasilitas dan pelayanan kesehatan yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Thaha Saifuddin, Kabupaten Tebo, Provinsi Jambi, pada Rabu (03/04/2024). Menurut Presiden, tata ruang RSUD tersebut cukup bagus dan bersih.“Ya saya melihat RSUD Sultan Thaha tata ruangnya bagus, bersih,” ujar Presiden dalam keterangann[...]
Selengkapnya -
Bahas Kualitas Udara Jabodetabek, Presiden Instruksikan Penanganan Jangka Pendek hingga Panjang
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo menggelar rapat terbatas (ratas) bersama sejumlah jajarannya untuk membahas kualitas udara di wilayah Jakarta-Bogor-Depok-Tangerang-Bekasi (Jabodetabek) yang dinilai sangat buruk dalam sepekan terakhir. Rapat tersebut digelar di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 14 Agustus 2023."Rapat terbatas pada siang hari ini kita akan membahas mengenai kualita[...]
Selengkapnya