Artikel

-
Pemerintah Targetkan Pelayanan di Pelabuhan Tanjung Priok Bisa Meningkat Jadi 8 TEUS Tahun Ini
Ina Parliament Jakarta : Pemerintah menargetkan pelayanan arus bongkar muat (throughput) petikemas di kawasan Pelabuhan Tanjung Priok diharapkan dapat meningkat menjadi 8 juta TEUs tahun ini, setelah pada tahun 2018 lalu sudah mencapai 7,5 juta TEUs. “Harapannya tahun depan dari 7,5 juta jadi 8 juta dan terus naik. Tentunya kita harus menekan biaya-biaya,” kata Menteri Perhubungan (Menhub) Bu[...]
Selengkapnya -
Soal Kelapa Sawit, Presiden Jokowi Berharap Dukungan Belanda Hadapi Uni Eropa
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengharapkan dukungan Pemerintahan Kerajaan Belanda dalam menghadapi kebijakan Uni Eropa terhadap kelapa sawit. Harapan ini disampaikan Presiden Jokowi dalam keterangan pers bersama Perdana Menteri (PM) Belanda, Mark Rutte, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Senin (7/10) siang. “Saya juga menghargai kerja sama yang baru saja ditandat[...]
Selengkapnya -
Ada 34 Jadwal Perjalanan, KA Bandara Soetta Kini Beroperasi Mulai Dari Stasiun Manggarai Sumber: https://setkab.go.id/ada-34-jadwal-perjalanan-ka-bandara-soetta-kini-beroperasi-mulai-dari-stasiun-man
Ina Parliament Jakarta : Kereta Api (KA) Bandara Soekarno Hatta terhitung Sabtu (5/10) mulai beroperasi dari Stasiun Manggarai, Jakarta. Soft Launching Pengoperasian KA Bandara di Stasiun Manggarai dilakukan oleh Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi dengan meniup peluit keberangkatan dan mengangkat tongkat hijau. “Saya harap dengan penambahan pelayanan KA Bandara menuju Soekarno-H[...]
Selengkapnya -
Apresiasi Manggala Agni dll, Presiden Jokowi: Sepekan Terakhir Karhutla Berkurang Sumber: https://setkab.go.id/apresiasi-manggala-agni-dll-presiden-jokowi-sepekan-terakhir-karhutla-berkurang/
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) memuji kerja keras para Manggala Agni, jajaran TNI dan POLRI, BPPT dan BMKG, BNPB, serta BPBD dan Masyarakat Peduli Api di Sumatra dan Kalimantan dalam memadamkan kebakaran hutan dan lahan, yang dinilainya kini telah menunjukkan hasil. Segenap upaya mereka tempuh untuk memadamkan api. Melalui udara, ada 45 pesawat atau helikopter dikerahkan m[...]
Selengkapnya -
Jadi Negara Mitra di Hannover Messe 2020, Indonesia Akan Pamer Kemampuan Industri 4.0 Sumber: https://setkab.go.id/jadi-negara-mitra-di-hannover-messe-2020-indonesia-akan-pamer-kemampuan-industri-4-0
Ina Parliament Jakarta : Indonesia terus berjuang untuk menjadi pemimpin ekonomi digital di Asia Tenggara pada tahun 2020. Target itu diperkuat seiring telah diluncurkannya peta jalan Making Indonesia 4.0, yang didedikasikan untuk modernisasi sektor manufaktur melalui pemanfaatan teknologi industri 4.0. “Saat ini, ekonomi Indonesia yang terbesar di ASEAN, dan pada tahun 2030 ditargetkan bisa na[...]
Selengkapnya -
Jumlah Pimpinan MPR Bertambah, Pemerintah Siap Tambah Anggarannya Sumber: https://setkab.go.id/jumlah-pimpinan-mpr-bertambah-pemerintah-siap-tambah-anggarannya/
Ina Parliament Jakarta : Pemerintah siap menambahkan anggaran yang dibutuhkan terkait dengan penambahan jumlah pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) periode 2019-2024, dari delapan menjadi sepuluh sebagaimana hasil sidang paripurna MPR RI, Kamis (3/10). “Kalau memang itu sudah ada keputusannya mereka membuat formasi seperti itu, ya kita tambahkan anggarannya,” kata Menteri Keuangan (M[...]
Selengkapnya -
Satukan Indonesia Lewat Musik, Sejumlah Musikus Gelar “Musik Untuk Republik” Sumber: https://setkab.go.id/satukan-indonesia-lewat-musik-sejumlah-musikus-gelar-musik-untuk-republik/
Ina Parliament Jakarta : Sejumlah musisi dari beragam genre bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi), di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Senin (30/9) siang. Mereka melaporkan rencana pagelaran “Musik Untuk Republik” yang akan berlangsung di Bumi Perkemahan Cibubur, Jakarta, 18-20 Oktober mendatang. “Pada intinya kita semua satu kesatuan di sini, kami semua ini menjujung persatuan Indone[...]
Selengkapnya -
Presiden Jokowi Kalkulasi Usulan KSPSI dan KSPI Soal Iuran BPJS Kesehatan Sumber: https://setkab.go.id/presiden-jokowi-kalkulasi-usulan-kspi-dan-kspi-soal-iuran-bpjs-kesehatan/
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) berjanji akan mengalkulasi terlebih dahulu usulan yang disampaikan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal agar pemerintah meninjau ulang rencana menaikkan iuran BPJS Kesehatan di kelas III. “Nanti kita pertimbangkan lagi, karena memang kit[...]
Selengkapnya -
Usul Menaker Dari Buruh, Presiden KSPSI dan Presiden KSPI Dukung Penuh Presiden Jokowi Sumber: https://setkab.go.id/usul-menaker-dari-buruh-presiden-kspsi-dan-presiden-kspi-dukung-penuh-presiden-joko
Ina Parliament Jakarta : Dua pimpinan Serikat Pekerja, yaitu Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani dan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi), di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Senin (30/9) siang. “Kami sebagai presiden konfederasi buruh terbesar, dua presiden yang hadir bersama Bung Said [...]
Selengkapnya