Home / Artikel

Artikel

  • Komisi X DPR-RI Kemendikbud Harus Proaktif Usut Kasus Ferienjob Jerman
    Apr 04 2024

    Komisi X DPR-RI Kemendikbud Harus Proaktif Usut Kasus Ferienjob Jerman

    Ina Parliament Jakarta  Rapat Kerja antara Komisi X DPR RI dengan Mendikbudristek menyoroti penanganan kasus mahasiswa Indonesia yang menjadi korban Tindak Pidana Perdagangan orang (TPPO) lewat program ferienjob di Jerman. Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda menekankan perlunya  keterlibatan aktif  Kemendikbud dalam mengatasi kasus ini. "Tapi memang kami ingin Kemendikbud tidak lepas tangan," u[...]

    Selengkapnya
  • Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas dan Pelayanan Kesehatan di RSUD Sultan Thaha Saifuddin.
    Apr 04 2024

    Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas dan Pelayanan Kesehatan di RSUD Sultan Thaha Saifuddin.

    Ina Parliament Jakarta  Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meninjau langsung fasilitas dan pelayanan kesehatan yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Thaha Saifuddin, Kabupaten Tebo, Provinsi Jambi, pada Rabu (03/04/2024). Menurut Presiden, tata ruang RSUD tersebut cukup bagus dan bersih.“Ya saya melihat RSUD Sultan Thaha tata ruangnya bagus, bersih,” ujar Presiden dalam keterangann[...]

    Selengkapnya
  • Bertolak ke Jambi, Presiden Jokowi akan Kunjungi Sejumlah Pasar dan RSUD .
    Apr 04 2024

    Bertolak ke Jambi, Presiden Jokowi akan Kunjungi Sejumlah Pasar dan RSUD .

    Ina Parliament Jakarta  Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) bertolak menuju Provinsi Jambi, pada Rabu (03/04/2024), dalam rangka kunjungan kerja. Melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Kepala Negara lepas landas dengan menggunakan Pesawat RJ-85 sekira pukul 08.30 WIB.Setibanya di Bandara Muara Bungo, Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi, Presiden Jokowi akan melanjutkan perjalanan menuju[...]

    Selengkapnya
  • Hadiri Buka Puasa Bersama Pamor Persada AKABRI 2000, Menteri ATR/Kepala BPN: Terima Kasih atas Kerja Sama yang Baik
    Apr 02 2024

    Hadiri Buka Puasa Bersama Pamor Persada AKABRI 2000, Menteri ATR/Kepala BPN: Terima Kasih atas Kerja Sama yang Baik

    Ina Parliament Jakarta  Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menghadiri acara Buka Puasa Bersama dengan Pamor Persada AKABRI 2000. Kegiatan ini berlangsung di Balai Samudera, Jakarta pada Jumat (29/03/2024). Kegiatan tersebut menjadi ajang silaturahmi bagi para Alumnus Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (AKABRI) Ta[...]

    Selengkapnya
  • Kementerian ATR/BPN Lakukan Internalisasi Reformasi Birokrasi sebagai Upaya Tingkatkan Pelayanan Publik
    Apr 02 2024

    Kementerian ATR/BPN Lakukan Internalisasi Reformasi Birokrasi sebagai Upaya Tingkatkan Pelayanan Publik

    Ina Parliament Jakarta  Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) terus menyosialisasikan terkait reformasi birokrasi kepada internal dengan tujuan meningkatkan kualitas pelayanan bagi publik. Sejalan dengan itu, Kementerian ATR/BPN melalui Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia (PPSDM) mengadakan Webinar Internalisasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah[...]

    Selengkapnya
  • Komisi IV Pantau Stok dan Harga Komoditas Pangan Jelang Idul Fitri
    Apr 02 2024

    Komisi IV Pantau Stok dan Harga Komoditas Pangan Jelang Idul Fitri

    Ina Parliament Jakarta  Tim Kunjungan Kerja Komisi IV DPR RI yang dipimpin Anggota DPR RI Endro Hermono meninjau ketersediaan dan kondisi harga komoditas pangan strategis menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah di Pasar Johar, Semarang, Jawa Tengah. Komisi IV menerima beberapa masukan dari para pedagang terkait tantangan yang mereka hadapi dalam menjaga persediaan bahan pokok, serta faktor-f[...]

    Selengkapnya
  • Komisi V Imbau PUPR Perhatikan Pemerataan Pembangunan Daerah Penyangga IKN
    Apr 02 2024

    Komisi V Imbau PUPR Perhatikan Pemerataan Pembangunan Daerah Penyangga IKN

    Ina Parliament Jakarta  Komisi V DPR RI mengimbau Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memperhatikan keberlanjutan pemerataan pembangunan di daerah penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN). Komisi V berharap seluruh pembangunan di IKN bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat lokal, bukan mendatangkan masalah. “Kami tentu menginginkan supaya seluruh kegiatan yang ada di IKN tentu [...]

    Selengkapnya
  • BMKG Dorong Langkah Kolaboratif Atasi Perubahan Iklim di WWF 2024.
    Apr 02 2024

    BMKG Dorong Langkah Kolaboratif Atasi Perubahan Iklim di WWF 2024.

    Ina Parliament Jakarta  Krisis air menjadi ancaman serius dan nyata sehingga harus jadi perhatian seluruh negara di dunia. Oleh karena itu, Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mendorong agar pertemuan World Water Forum (WWF) ke-10 yang akan digelar di Bali pada 18 hingga 25 Mei mendatang menjadi momentum mencari solusi bersama menyelesaikan persoalan t[...]

    Selengkapnya
  • Presiden Jokowi Imbau Masyarakat Mudik Lebih Awal Jelang Lebaran.
    Apr 02 2024

    Presiden Jokowi Imbau Masyarakat Mudik Lebih Awal Jelang Lebaran.

    Ina Parliament Jakarta  Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengimbau masyarakat untuk merencanakan mudik Lebaran tahun 2024 lebih awal. Presiden menekankan bahwa pada tahun ini diperkirakan akan terjadi peningkatan jumlah pemudik dengan total sekitar 190 juta orang atau meningkat 56 persen dibandingkan tahun sebelumnya.Hal tersebut disampaikan Presiden dalam keterangannya kepada awak media usai me[...]

    Selengkapnya

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Editorial dress : Jl Matraman Raya No.67 Jakarta Timur 13140
Workshop : Jl. Kayumanis X no.17B/8 Matraman Jakarta 13130
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com