Home / Artikel

Artikel

  • Pemerintah Siapkan Rencana Aksi HAM 2018-2019
    Apr 17 2018

    Pemerintah Siapkan Rencana Aksi HAM 2018-2019

    Ina Parliament. Jakarta, Dengan pertimbangan Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia Tahun 2015-2019 perlu dilaksanakan secara berkesinambungan guna penghormatan, pemenuhan, perlindungan, penegakan, dan pemajuan Hak Asasi Manusia (HAM), pemerintah memandang perlu menetapkan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 75 Tahun 2015 tentang Rencana Aksi Nasional Ha[...]

    Selengkapnya
  • Polri dan Kemenpan RB Kerja Sama Bangun Zona Integritas di Tubuh Polri
    Apr 16 2018

    Polri dan Kemenpan RB Kerja Sama Bangun Zona Integritas di Tubuh Polri

    Ina Parliament. Bandung, Kapolri Jenderal Polisi Prof. H. Muhammad Tito Karnavian PhD dan Menteri Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Asman Abnur menandatangani kerja sama membangun zona integritas di tubuh Polri untuk membersihkan praktik korupsi birokrasi di tubuh Polri serta reformasi yang digunakan untuk memenuhi tuntutan kehidupan berbangsa dan bernegara saat ini. P[...]

    Selengkapnya
  •  Sri Mulyani, Menkeu Terbaik di Asia Pasifik
    Apr 16 2018

    Sri Mulyani, Menkeu Terbaik di Asia Pasifik

    Ina Parliament. Jakarta, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati dinobatkan sebagai Menkeu Terbaik di Asia Pasifik Tahun 2018 versi majalah keuangan, FinanceAsia. Penghargaan yang sama juga telah diterima Menkeu Sri Mulyani tahun lalu. Menurut FinanceAsia, Menkeu Sri Mulyani berhasil membawa perkonomian Indonesia ke arah yang lebih baik. Menteri Sri Mulyani dianggap berhasil memanfaatkan[...]

    Selengkapnya
  • Pernyataan Atas Perkembangan di Suriah
    Apr 16 2018

    Pernyataan Atas Perkembangan di Suriah

    Ina Parliament. 1. Indonesia sangat prihatin dengan perkembangan yg terjadi di Suriah. 2. Minggu lalu, Indonesia menyampaikan kecaman keras penggunaan senjata kimia di Suriah oleh pihak manapun. 3. Indonesia mengimbau agar semua pihak menahan diri dan mencegah terjadinya eskalasi memburuknya situasi di Suriah. 4. Indonesia menegaskan kepada semua pihak untuk menghormati nilai dan hukum intern[...]

    Selengkapnya
  • Mendagri Suriah Janji Bantu Penyelesaian Masalah Pekerja Migran Indonesia
    Apr 16 2018

    Mendagri Suriah Janji Bantu Penyelesaian Masalah Pekerja Migran Indonesia

    Ina Parliament. Damaskus, Pemerintah Indonesia telah menetapkan kebijakan moratorium pada tahun 2011 yang diperkuat lagi dengan kebijakan penghentian pengiriman tenaga kerja wanita/pekerja migran Indonesia ke Timur Tengah pada 2015. Secara khusus, larangan untuk mengirimkan PMI ke Suriah telah tertuang dalam Keputusan Direktur Jenderal Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja No. Kep. 157/PPTK/VIII/201[...]

    Selengkapnya
  • Potensi Migas Laut Dalam Cukup Potensial, Indonesia Butuh Dukungan Investor
    Apr 16 2018

    Potensi Migas Laut Dalam Cukup Potensial, Indonesia Butuh Dukungan Investor

    Ina Parliament. Jakarta, Indonesia, menurut Wakil Menteri Energi Dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arcandra Tahar memiliki potensi minyak dan gas bumi laut dalam yang cukup potensial untuk dikembangkan, seperti yang terdapat di wilayah Indonesia bagian timur. Untuk mengembangkan potensi migas laut dalam tersebut Indonesia membutuhkan investor. Demikian disampaikan Wakil Menteri ESDM saat membuka W[...]

    Selengkapnya
  • Program Membuat Indonesia Lebih Terang
    Apr 15 2018

    Program Membuat Indonesia Lebih Terang

    Ina Parliament. Jakarta, Elektrifikasi menjadi salah satu program prioritas nasional, sesuai arahan Presiden agar seluruh masyarakat di seluruh pelosok tanah air dapat menikmati listrik. Rasio elektrifikasi Indonesia tahun 2019 ditargetkan lebih dari 99%. Untuk mencapai target tersebut, berbagai program kelistrikan terus dipercepat. "Sesuai arahan bapak Presiden dan bapak Menteri (ESDM) bahwa t[...]

    Selengkapnya
  •  Presiden Jokowi: Fungsi Parpol Bukan Hanya Rekrutmen Politik
    Apr 15 2018

    Presiden Jokowi: Fungsi Parpol Bukan Hanya Rekrutmen Politik

    Ina Parliament. Semarang, Kehadiran organisasi dan penggerak partai politik (parpol) di daerah merupakan hal yang sangat penting. Sebab fungsi parpol bukan hanya rekrutmen politik, fungsi parpol bukan hanya pemilihan anggota legislatif maupun eksekutif. Hal tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo dalam sambutannya saat menghadiri peringatan Hari Lahir ke-45 tahun Partai Persatuan Pembangunan [...]

    Selengkapnya
  • Prihatin Perkembangan di Suriah, Indonesia Desak Semua Pihak Menahan Diri
    Apr 15 2018

    Prihatin Perkembangan di Suriah, Indonesia Desak Semua Pihak Menahan Diri

    Ina Parliament. Jakarta, Pemerintah Indonesia melalui pernyataan yang disampaikan Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi menyampaikan keprihatinannya atas perkembangan yang terjadi di Suriah, dimana Amerika Serikat (AS) yang didukung Inggris dan Perancis menyerang sejumlah wilayah di Damaskus dan Homs, Sabtu (14/4) dini hari waktu setempat. Sebelumnya, Minggu lalu, Indonesia telah menyampaika[...]

    Selengkapnya

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Editorial dress : Jl Matraman Raya No.67 Jakarta Timur 13140
Workshop : Jl. Kayumanis X no.17B/8 Matraman Jakarta 13130
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com