Artikel
-
Fasilitas Pengendalian Infeksi Penyakit Menular di Pulau Galang Siap Digunakan.
Ina Parliament Jakarta : Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan pembangunan fasilitas observasi/penampungan/karantina untuk pengendalian infeksi penyakit menular, utamanya Virus Korona (Covid-19) di Pulau Galang, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau. Pembangunan fasilitas tersebut sesuai dengan perintah Presiden Joko Widodo dan telah siap bero[...]
Selengkapnya -
Presiden: Siapkan Skenario Komprehensif Antisipasi Mudik Sumber: https://setkab.go.id/presiden-siapkan-skenario-komprehensif-antisipasi-mudik/Presiden: Siapkan Skenario Komprehensif Antisipasi Mudik
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta disiapkan skenario-skenario yang komprehensif mengenai antisipasi mudik. “Jangan sepotong-sepotong atau satu aspek saja atau sifatnya sektoral atau kepentingan daerah saja, tetapi dilihat secara utuh baik dari hulu, di tengah, dan di hilir,” ujar Presiden saat memberikan pengantar pada Rapat Terbatas (ratas) membahas Lanjutan Pemb[...]
Selengkapnya -
Instansi Pusat dan Daerah Diimbau Isi Data PNS Terdampak Covid-19 melalui Aplikasi SAPK BKN.
Ina Parliament Jakarta : Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN), Bima Haria Wibisana, mengeluarkan Surat Edaran (SE) Kepala BKN Nomor 09/SE/III/2020 tentang Panduan Teknis Pengisian Data Riwayat Covid-19 PNS Instansi Pusat Dan Daerah melalui SAPK BKN tanggal 30 Maret 2020. Dalam SE tersebut, Kepala BKN meminta kepada seluruh Kepala Biro Kepegawaian/Sumber Daya Manusia (SDM) pada Instansi Pusat dan[...]
Selengkapnya -
Inilah PP Pembatasan Sosial Berskala Besar untuk Percepatan Penanganan Covid-19.
Ina Parliament Jakarta : Dengan mempertimbangkan penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).dengan jumlah kasus dan/atau jumlah kematian telah meningkat dan meluas lintas wilayah dan lintas negara dan berdampak pada aspek politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan dan keamanan, serta kesejahteraan masyarakat di Indonesia. Selain itu, dampak penyebaran Covid-19 telah mengakibatkan terjadi k[...]
Selengkapnya -
Presiden: ‘Physical Distancing’ Harus Dilakukan Lebih Tegas, Disiplin, dan Efektif.
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar kebijakan pembatasan sosial berskala besar, physical distancing dilakukan lebih tegas, lebih disiplin, dan lebih efektif lagi. Pernyataan tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat memberikan pengantar pada Rapat Terbatas (ratas) Laporan Tim Gugus Tugas Virus Korona (Covid-19), Senin (30/3), melalui konferensi video [...]
Selengkapnya -
Presiden Tegaskan ‘Rapid Test’ Prioritas bagi Tenaga Kesehatan dan Keluarga serta ODP.
Ina Parliament Jakarta : Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta utuk pelaksanaan Rapid Test yang diberikan prioritas adalah tenaga-tenaga kesehatan beserta seluruh lingkaran keluarganya dan khususnya yang terkena status orang dalam pemantauan (ODP). “Saya juga minta agar ketersediaan Rapid Test, kemudian Polymerase Chain Reaction (PCR), parts per million (PPM) untuk percepatan pemeriksaan di lab[...]
Selengkapnya -
Keterangan Pers Presiden RI setelah Peninjauan Rumah Sakit Darurat Penanganan COVID-19 Wisma Atlet Kemayoran
Ina Parliament Jakarta : Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Selamat pagi, Salam sejahtera bagi kita semuanya, Om Swastiastu, Namo Buddhaya, Salam kebajikan. Baru saja tadi saya mengecek kesiapan Wisma Atlet ini yang akan kita gunakan untuk persiapan penanganan Virus COVID-19. Perlu saya sampaikan, bahwa Wisma Atlet ini memiliki kapasitas 24 ribu orang. Yang s[...]
Selengkapnya -
Kepala BNPB: Tidak Kenal SARA, Covid-19 Bisa Serang Siapa Saja dalam Waktu Cepat.
Ina Parliament Jakarta : Virus Korona (Covid-19) tidak mengenal latar belakang suku, agama, ras apapun juga, bisa menyerang siapa saja dengan waktu yang sangat cepat. Pernyataan tersebut disampaikan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Doni Monardo, sekaligus sebagai Ketua Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19, Sabtu (21/3), melalui online. “Mereka-mereka yang secara fisik kurang [...]
Selengkapnya -
Jubir Penanganan Covid-19: Kelompok Usia Muda Bisa Terkena dan Tanpa Gejala.
Ina Parliament Jakarta : Data yang dimiliki Indonesia dan global, kelompok muda memiliki daya tahan yang lebih baik dibanding dengan usia lebih lanjut, namun bukan berarti tidak dapat terkena, bisa dan memungkinkan tanpa gejala. Pernyataan tersebut disampaikan Juru Bicara Penanganan Wabah Virus Korona (Covid-19), Achmad Yurianto, di Grha BNPB, Sabtu (21/3). “Inilah yang kemudian menjadi salah s[...]
Selengkapnya