Home / Artikel

Artikel

  • Buka Kongres Ke-20 PMII, Presiden: Harus Jadi Navigasi Perubahan
    Mar 17 2021

    Buka Kongres Ke-20 PMII, Presiden: Harus Jadi Navigasi Perubahan

    Ina Parliament Jakarta  Presiden RI Joko Widodo berpesan agar kader Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) harus bisa menjadi navigasi perubahan. Hal ini disampaikannya saat meresmikan Pembukaan Kongres PMII XX Tahun 2021, Rabu (17/03/2021) pagi, dari Istana Negara, Jakarta.“Kader-kader PMII harus bisa menjadi navigasi perubahan. PMII harus terus tumbuh dan berkembang menjadi organisasi k[...]

    Selengkapnya
  • Kemenkes Pastikan Vaksin Impor Sinovac Habis Sebelum Masa Simpannya Berakhir
    Mar 17 2021

    Kemenkes Pastikan Vaksin Impor Sinovac Habis Sebelum Masa Simpannya Berakhir

    Ina Parliament Jakarta  Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mengklarifikasi seputar isu yang beredar bahwa vaksin COVID-19 produksi Sinovac telah memasuki masa kedaluwarsa. Nadia menyebutkan bahwa vaksin tersebut bukanlah kedaluwarsa melainkan shelf life atau masa simpan. Ditekankannya, pemerintah tidak akan memberikan vaksin yang masa simpannya h[...]

    Selengkapnya
  • Polri Tambah Kuota Putra Asli Papua, 396 Polisi Ikuti Sekolah Perwira
    Mar 14 2021

    Polri Tambah Kuota Putra Asli Papua, 396 Polisi Ikuti Sekolah Perwira

    Ina Parliament Jakarta :  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melalui As SDM Polri memberikan penambahan kuota kepada personel Bintara yang merupakan putra asli Papua untuk mengikuti sekolah perwira.Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono menjelaskan, berdasarkan surat dari As SDM Mabes Polri, Polda Papua mendapat tambahan kuota sebanyak 77 orang. Sementara itu, Polda Papua Barat yang diterima ber[...]

    Selengkapnya
  • Kapolri Beri Kuota Lebih Untuk Polda Papua dan Papua Barat dalam Seleksi SIP Tahun 2021
    Mar 14 2021

    Kapolri Beri Kuota Lebih Untuk Polda Papua dan Papua Barat dalam Seleksi SIP Tahun 2021

    Ina Parliament Jakarta  Seleksi Penerimaan Calon perwira telah usai dengan diumumkannya hasil kelulusan tingkat Mabes Polri dan Panda Jajaran Polda seluruh Indonesia. Para Bintara tersebut akan mengikuti pendidikan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) di Sukabumi, Sabtu (13/3).Dalam seleksi tersebut, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit, M.Si memberikan perhatian lebih kepada dua Polda yakni Polda Pap[...]

    Selengkapnya
  • Komisi VII Terima Aduan Pimpinan DPRD Tabalong
    Mar 14 2021

    Komisi VII Terima Aduan Pimpinan DPRD Tabalong

    Ina Parliament Jakarta  Komisi VII DPR RI menerima audiensi dan pengaduan dari Pimpinan DPRD Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, terkait evaluasi beberapa perusahaan pemegang Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara (PKP2B) di Kabupaten Tabalong yang akan habis masa konversinya pada tahun 2022 mendatang. “Kami hari ini menerima audiensi dari DPRD Kabupaten Tabalong, mereka menga[...]

    Selengkapnya
  • Ditargetkan Beroperasi Tahun Ini, Progres Pembangunan KA Bandara Internasional Yogyakarta Capai 83,6 Persen
    Mar 14 2021

    Ditargetkan Beroperasi Tahun Ini, Progres Pembangunan KA Bandara Internasional Yogyakarta Capai 83,6 Persen

    Ina Parliament Jakarta  Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan tengah membangun jalur kereta api bandara sepanjang 5,3 kilometer dari Stasiun Kedundang ke Stasiun Bandara Internasional Yogyakarta yang dibangun secara elevated (layang). Per Maret 2021, progres pembangunannya telah mencapai 83,6 persen.Jalur kereta dengan nilai investasi sebesar Rp1,1 triliun ini dibangun secara tahun jamak [...]

    Selengkapnya
  • Buka Rakernis Korlantas, Kapolri Minta Polantas Beri Pelayanan Publik Dengan Teknologi
    Mar 10 2021

    Buka Rakernis Korlantas, Kapolri Minta Polantas Beri Pelayanan Publik Dengan Teknologi

    Ina Parliament Jakarta : Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo membuka rapat kerja teknis (rakernis) fungsi lalu lintas (lantas) tahun 2021 di Serpong, Tangerang Selatan, Rabu (10/3/2021).Dalam arahannya, Jenderal Sigit mengapresiasi jajaran lantas atas kerja keras dan pengabdian dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (kamseltibcarlantas)  di tengah pan[...]

    Selengkapnya
  • Revisi UU Sisdiknas Bertujuan Sinkronkan UU yang Berpotensi Tumpang-tindih
    Mar 10 2021

    Revisi UU Sisdiknas Bertujuan Sinkronkan UU yang Berpotensi Tumpang-tindih

    Ina Parliament Jakarta : Anggota Komisi X DPR RI Ferdiansyah mengungkapkan, setidaknya ada 23 undang-undang yang berkaitan dalam bidang pendidikan yang perlu disinkronisasi. Sinkronisasi seluruh UU yang berkaitan dengan pendidikan bertujuan agar tidak ada tumpang tindih antara satu peraturan dengan peraturan lainnya. Selain itu revisi Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Na[...]

    Selengkapnya
  • Lapor SPT Tahunan, Wapres Ajak Masyarakat Patuh Pajak.
    Mar 10 2021

    Lapor SPT Tahunan, Wapres Ajak Masyarakat Patuh Pajak.

    Ina Parliament Jakarta : Pajak merupakan bentuk gotong royong rakyat yang hasilnya akan dimanfaatkan untuk kepentingan rakyat. Membayar pajak dan melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak merupakan kewajiban warga negara. Untuk itu, seluruh masyarakat wajib pajak diharapkan terus patuh membayar pajak dan segera melaporkan SPT Tahunan. “Mari bersama kita tingkatkan kepatuhan pajak di ne[...]

    Selengkapnya

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Workshop : Jl. Kayumanis X no.8 Matraman Jakarta
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com