Home / Artikel

Artikel

  • Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem, Wapres Minta Sinkronisasi Data Antara Pusat dan Daerah .
    Sep 30 2021

    Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem, Wapres Minta Sinkronisasi Data Antara Pusat dan Daerah .

    Ina Parliament Jabar  Saat ini terdapat tujuh provinsi yang menjadi prioritas pemerintah di dalam melakukan percepatan penanggulangan kemiskinan ekstrem, yaitu Jawa Barat, Jawa Tengah, Nusa Tenggara Timur, Maluku, Papua Barat, dan Papua. Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma’ruf Amin menekankan pentingnya sinkronisasi data antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah (pemda). “Kalau untuk anggaran[...]

    Selengkapnya
  • La Nyala Mataliti  Arah Perjalanan Bangsa dan Urgensi Amandemen ke-5
    Sep 30 2021

    La Nyala Mataliti Arah Perjalanan Bangsa dan Urgensi Amandemen ke-5

    Ina Parliament Sumedang Di hadapan para Raja dan Sultan Nusantara yang menghadiri Festival Adat Kerajaan Nusantara (FAKN) I di Keraton Sumedang Larang, Jawa Barat, Rabu (29/9/2021), Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, memaparkan urgensi dilakukannya amandemen ke-5 Undang-Undang Dasar 1945. Menurut LaNyalla, yang juga Dewan Pembina Majelis Adat Kerajaan Nusantara (MAKN), Undang-Undang Dasa[...]

    Selengkapnya
  • MODEL PERADABAN INDONESIA dan TALIBAN.
    Sep 30 2021

    MODEL PERADABAN INDONESIA dan TALIBAN.

    Ina Parliament Jakarta  Sikap Indonesia tentang Afghanistan masih ditunggu oleh Dunia Internaisonal, khususnya Dunia Islam. Peran historis Indonesia sangat dinanti. Akan tetapi, Indonesia memilih untuk berhati-hati dan tidak agresif seperti negara-negara adidaya dan adikuasa. Berikut adalah wawancara Islam Al Mansi, jurnalis situs kajian thereference-paris.com dengan Guru Besar Filsafat Intelijen[...]

    Selengkapnya
  • Presiden Tegaskan Komitmen Penuh Pemerintah untuk Berantas Mafia Tanah.
    Sep 22 2021

    Presiden Tegaskan Komitmen Penuh Pemerintah untuk Berantas Mafia Tanah.

    Ina Parliament Jakarta  Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa pemerintah berkomitmen untuk memberantas mafia tanah. “Saya kembali mengingatkan bahwa pemerintah berkomitmen penuh dalam memberantas mafia-mafia tanah,” ujar Presiden dalam sambutannya saat Penyerahan Sertifikat Redistribusi Tanah Objek Reforma Agraria (TORA), Rabu (22/09/2021), di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Bara[...]

    Selengkapnya
  • Raker DPD RI dengan Menkominfo Bahas Transformasi Digital Di Daerah
    Sep 22 2021

    Raker DPD RI dengan Menkominfo Bahas Transformasi Digital Di Daerah

    Ina Parliament Jakarta   Komite I DPD RI menggelar Rapat Kerja dengan Menteri komunikasi dan informatika dengan pokok bahasan perkembangan teknologi informasi dan internet di daerah, Selasa, 21 September 2021. Hadir Menteri Komunikasi dan informasi Johnny G. Plate, didampingi Sekjen kemenkominfo beserta jajarannya. Rapat Kerja ini dilakukan secara hybrid, kombinasi fisik dan virtual, dipimpin o[...]

    Selengkapnya
  • Diluncurkan Agustus, Sistem OSS Telah Terbitkan Lebih Dari 200 Ribu Nomor Induk Berusaha  Sumber: https://setkab.go.id/diluncurkan-agustus-sistem-oss-telah-terbitkan-lebih-dari-200-ribu-nomor-induk-be
    Sep 22 2021

    Diluncurkan Agustus, Sistem OSS Telah Terbitkan Lebih Dari 200 Ribu Nomor Induk Berusaha Sumber: https://setkab.go.id/diluncurkan-agustus-sistem-oss-telah-terbitkan-lebih-dari-200-ribu-nomor-induk-be

    Ina Parliament Jakarta  Sejak secara resmi diluncurkan oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) pada Agustus lalu, Sistem Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko telah menerbitkan lebih dari 200 ribu Nomor Induk Berusaha (NIB) yang sebagian besar adalah usaha mikro dan kecil (UMK). Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko melalui Sistem OSS ini merupakan bagian dari agenda reformas[...]

    Selengkapnya
  • Rapat Kerja DPD RI dan Menteri ATR/BPN RI Evaluasi Konflik Pertanahan di Daerah dan Reforma Agraria
    Sep 22 2021

    Rapat Kerja DPD RI dan Menteri ATR/BPN RI Evaluasi Konflik Pertanahan di Daerah dan Reforma Agraria

    Ina Parliament Jakarta  Komite I DPD RI mendesak Kementerian Agraria dan Tata Ruang/BPN RI untuk melakukan evaluasi terhadap seluruh Hak Guna Usaha, Hak Guna Bangunan, dan Hak Pengelolaan yang tumpang tindih di daerah-daerah.Komite I juga mendesak Kementerian ATR/BPN RI mengoptimalkan keberadaan Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) untuk melakukan harmonisasi regulasi antar kementerian/lembaga yan[...]

    Selengkapnya
  • Polsek Cipanas Tuntaskan  Vaksinasi Dosis 1 dan 2
    Sep 15 2021

    Polsek Cipanas Tuntaskan Vaksinasi Dosis 1 dan 2

    Ina Parliament Banten  Akselerasi  pelaksanaan vaksinasi  Covid-19  terus digenjot oleh jajaran Polri. Seperti halnya yang dilakukan Polsek Cipanas, Polres Lebak dan Puskesmas Cipanas. Yang melanjutkan kegiatan Vaksinasi bagi Masyarakat umum dan terlebih remaja usia sekolah, yang kembali di gelar oleh jajaran Polsek Cipanas dan Puskesmas Cipanas di Mako Polsek Cipanas.   Pada giat vaksina[...]

    Selengkapnya
  • Kapolri Resmikan Gedung Baru Ponpes Assalam Sekaligus Tinjau Vaksinasi se-Jawa Barat
    Sep 15 2021

    Kapolri Resmikan Gedung Baru Ponpes Assalam Sekaligus Tinjau Vaksinasi se-Jawa Barat

    Ina Parliament Jakarta  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri peresmian gedung baru asrama putri Pondok Pesantren Assalam sekaligus melakukan peninjauan vaksinasi massal dalam serangkaian kunjungan kerjanya di Sukabumi, Jawa Barat, Senin (13/9/2021).Kapolri mengaku bangga dengan capaian vaksinasi di Pondok Pesantren Modern Assalam yang saat ini telah memasuki vaksinasi tahap kedua.“[...]

    Selengkapnya

Kontak

Head Office : Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta 10270.
Workshop : Jl. Kayumanis X no.8 Matraman Jakarta
( 021) 22986556 Fax. ( 021 ) 85905225 Hotline : 085256800088
085256800088
admin@inaparliamentmagazine.com / harling@inaparliamentmagazine.com